• Hai, Welcome! Like us on:

Gambar Tumbuhan Langka

Gambar tumbuhan langka sering sekali kita cari pada laman pencarian di Google, Bing atau Yahoo namun kita sendiri tidak tahu nama tanaman tersebut. Pada kesempatan hari ini blogger indonesia akan memberikan sedikit informasi terkait masalah ini, namun berita tidak akan terlalu lengkap sebab adanya keterbatasan wawasan dari sang penulis sendiri.

Umumnya kita sudah mengetahui bahwa tumbuhan Rafflesia arnoldii merupakan salah satu paling langka dan hanya tumbuh pada struktur tanah tertentu, pengetahuan dan riset sering di lakukan untuk mendapatkan jenis tanaman langka di seluruh dunia.

Kalau begitu mari kita lihat kira-kira apa saja tumbuhan baru-baru ini di kategorikan langka, lihat dibawah ini gambar tumbuhan langka tersebut menurut kami.

Gambar Tumbuhan Langka
Balam Suntai
Gambar Tumbuhan Langka
Bayur, bayor atau wadang (Pterospermum javanicum)
Gambar Tumbuhan Langka
Pohon Ulin
Gambar Tumbuhan Langka
Cendana (Santalum album)
Gambar Tumbuhan Langka
Pohon damar (Agathis dammara (Lamb.) Rich.)
* Gambar berasal dari Pencarian Images Google.

Anda harus ketahui bahwa gambar tumbuhan langka di atas semuanya dari Indonesia, mungkin pada postingan berikutnya akan saya berikan tanaman yang berasal dari luar negeri. Sebab kita ketahui begitu banyaknya sampai tidak akan bisa terhitung habitat di alam ini, mudah-mudahan informasi di berikan bisa memberikan manfaat serta ilmu baru bagi kalian semua.
action
Bisnis Online
Redaksi: info[at]ocimblog.com
Informasi pemasangan iklan
hubungi : admin[at]ocimblog.com